Aceh Peusapat Arsip menyediakan jasa pemilahan dan penataan arsip ini dari sisi SDM, baik perekrutan personil, training maupun pelaksanaannya. Semua kegiatan pemilahan dan penataan arsip ini bisa dilakukan di lokasi pelanggan atau pun gudang Aceh Peusapat Arsip.

Pemilahan Arsip
Arsip di kelola secara dinamis untuk menjamin ketersediaan arsip dalam penyelenggaraan kegiatan sebagai bahan akuntabilitas kinerja dan alat bukti yang sah.
Layanan Kami

Penataan Arsip
Menata arsip dalam suatu tatanan yang sistematis, lalu menyimpan serta dirawat untuk digunakan sesuai peruntukannya

Penyimpanan Dokumen
Ruang Tahan Api untuk menyimpan dokumen berharga catatan bisnis, digital media dan dokumen penting lainnya.

Digitalisasi Arsip
Mengkonversi dokumen kertas menjadi dokumen digital, untuk mendukung sistem manajemen dokumen terpadu.